ads/auto.txt Cara mudah Memasak Bika Ambon Ekonomis Terbaru

Cara mudah Memasak Bika Ambon Ekonomis Terbaru

Resep Ala Koki

Bika Ambon Ekonomis.

Bika Ambon Ekonomis Anda dapat membuat Bika Ambon Ekonomis menggunakan 8 bahan dan 9 step by step. Begini cara memasak Bika Ambon Ekonomis yang benar.

Bahan-bahan Bika Ambon Ekonomis

  1. Siapkan 100 gr untuk tepung tapioka/kanji.
  2. Anda Membutuhkan 85 gr untuk gula pasir.
  3. Anda Membutuhkan 3 butir untuk telur.
  4. Anda Membutuhkan 170 gr untuk santan (bole ditambah dengan jus pandan).
  5. Anda Membutuhkan 1/2 sdt untuk ragi instant.
  6. Siapkan Sedikit untuk garam.
  7. Anda perlu 1 batang untuk serai.
  8. Siapkan Secukupnya untuk daun jeruk.

Step by step Bika Ambon Ekonomis

  1. Hangatkan santan + gula + serai + daun jeruk (daun jeruk bisa sekitar 5 atau 8lembar). Dihangatkan saja ya, jangan sampai mendidih. Tangan kita masi tahan menyentuh wadahnya. Pakai api kecil saja. Kemudian dinginkan.
  2. Saring santan yang telah didinginkan itu. Masukkan tepung. Kemudian diaduk hingga tercampur dan hingga adonan tidak bergerindil..
  3. Setelah itu masukkan telur. Diaduk saja, tidak usah dikocok ya, cukup tercampur saja..
  4. Hingga sampai tahap ini, adonan masi tampak bergerindil, disaring aja. Tp kalo ga ada, ga usah..
  5. Masukkan ragi dan garam. Diaduk hingga tercampur. Setelah itu, diamkan adonan itu dalam wadah yang tertutup rapat selama 11/2 - 2jam, hingga tampak banyak buih2 kecilnya..
  6. Setelah nampak buih2 kecil (setelah sekitar 11/2 - 2jam), panaskan oven di 160°c dengan api bawah saja. Setelah itu aduk adonan hingga rata, jadi tidak ada tepung yang mengendap di bawah..
  7. Loyang bisa dialasi dengan kertas baking atau cukup dikasih mentega saja. Saya cuman mengolesi loyang dengan mentega. Loyang yg saya pake itu 15 x 15 x 4cm..
  8. Tuang adonan ke dalam loyang. Panggang kue dengan suhu 160°c api bawah saja selama 15menit. Setelah itu hidupkan api atasnya (jadinya api bawah dan api atas) panggang selama 40menit. Jika dirasa bagian atasnya kurang kecoklatan, bole ditambah 5menit dengan api atas saja..
  9. Setelah matang, keluarkan dan dinginkan. Kemudian dpotong-potong sesuai selera.